Setelah payung mengembang

Parachute club polri bekerja sama dengan pb fasi mengadakan seminar tentang sistem keamanan terjun payung kecelakaan sering meminta korban jiwa. 4 bulan bela kangan empat penerjun tewas.

Sabtu, 19 Maret 1988

BERBAHAYAKAH olah raga terjun payung? Jawabnya bisa ya, bisa tidak. Tapi tak dapat disangkal, pada olah raga yang satu ini, suatu kecelakaan sering meminta korban jiwa. Bayangkan, seorang penerjun - sebelum parasutnya mengembang - dapat melayang di udara, menukik dengan kecepatan rata-rata 180 mil/jam. Itulah sebabnya kecelakaan yang menimpa penerjun payung tragis kedengarannya. Di Indonesia, dalam empat bulan belakangan, olah r...

Berita Lainnya