Yang muda yang berprestasi

Michael chang dari AS menjadi juara dengan mengalahkan stefan edberg dari swedia dan arantxa sanchez dari spanyol mengalahkan steffi graf dalam turnamen prancis terbuka. keduanya petenis termuda.

Sabtu, 17 Juni 1989

IMPIAN petenis Amerika Serikat menjadi kenyataan di Stadion Tenis Roland Garros, Paris. Michael Chang, petenis muda AS, muncul sebagai jago dunia baru, setelah Ahad lalu menjuarai Turnamen Tenis Prancis Terbuka -- salah satu dari rangkaian turnamen tenis kategori Grand Slam. Chang membangkitkan mimpi AS itu setelah prestasi Andre Agassi agak merosot. Dalam usianya yang baru 17 tahun -- tepatnya lahir 22 Februari 1972 -- Chang m...

Berita Lainnya