Sejarah Terukir Di Cartenz

Junko Tabei,52, wanita Jepang, menjadi wanita pertama penakluk tujuh puncak benua setelah berhasil menaklukkan puncak Carstenz, Irian Jaya. Sekilas profil dan aktivitas pendakiannya.

Sabtu, 1 Agustus 1992

SEORANG ibu dengan dua anak, pada usia 52 tahun, mengukir sejarah dalam olah raga panjat gunung. Dia adalah Junko Tabei, wanita Jepang. Sejarah itu diukirnya akhir Juni lalu. Ia menjadi pendaki wanita pertama atau pendaki kelima di dunia yang menaklukkan tujuh puncak benua. Puncak terakhir yang dicapai adalah Carstenz, Irian Jaya. Empat pendaki dunia sebelum ini ialah Pat Morrow (Kanada), Oswald Oz (Jerman), Reinhold Messner (Jerman), d...

Berita Lainnya