Bila dana menjadi langka

Beberapa pendapat masalah dana menghadapi pembangunan jangka panjang tahap kedua, 1993-2018.indonesia akan bersaing dalam mencari pinjaman luar negeri. sumber di luar migas lebih digalakkan.

Sabtu, 22 Agustus 1992

SOAL harga pangan dan kebutuhan pokok memang hampir tak ada masalah. Tapi soal dana pembangunan, penerimaan negara untuk menyusun angaran pembangunan mungkin akan menghadapi kendala di masa datang. Sukses di masa lalu, nampaknya tak terlalu mulus terulang dalam tahap kedua pembangunan 25 tahun mendatang. "Dalam tahap itu kita bertekad mengejar semua ketinggalan sehingga bisa berdiri sejajar dengan bangsa-bangsa lain yang telah maju," kata...

Berita Lainnya