Jitu Meramal, tapi Bukan tanpa Soal

Hasil survei LP3ES, IFES, dan LSI hampir pas dengan hasil resmi pemilu legislatif. Belum ada kode etik resmi di bidang ini.

Senin, 10 Mei 2004

BUKAN cuma Nostradamus, peramal Prancis abad ke-16, yang bisa terkenal karena kejituan meramal. Di sini ada tiga lembaga survei yang kini melejit namanya seiring dengan pengumuman resmi hasil pemilu 5 Mei lalu. Ketiganya—LP3ES, IFES, dan LSI—dianggap mampu jitu meramal hasil pemilu lewat jajak pendapat dan survei mereka.

LP3ES, misalnya. Lembaga Penelitian, Pendidikan, dan Penerangan Ekonomi dan Sosial yang berdiri pada 19 Agustus 1971

...

Berita Lainnya