Bola Salju Mengobati Luka

Keluarga korban Peristiwa 1965 merintis rekonsiliasi. Akan mengundang keluarga Soeharto dan keluarga D.N. Aidit.

Minggu, 4 Mei 2003

GUNDAH dan getir menyesak dada Sugiharto pada suatu malam, 1994. Tanpa sengaja ia mendengar Mohammad Yasser Fito Anugerah, anaknya yang duduk di kelas V SD, menghafalkan nama-nama pahlawan revolusi, kemudian beberapa nama anggota Dewan Revolusi—yang berada di pihak berseberangan. Yasser, 11 tahun ketika itu, terlalu kecil untuk tahu: satu di antara nama anggota Dewan Revolusi yang dibacanya, Brigjen Supardjo, adalah kakeknya sendiri. Sugiha...

Berita Lainnya