Menjawab Surat Adam Malik

Lebih dari 700 orang Irian Jaya mengungsi ke PNG terpengaruh separatis OPM. Pemerintah png bersikap menghormati perjanjian perbatasan 1973. Pengungsi dikembalikan atas permintaan pihak Indonesia.

Sabtu, 25 Juni 1977

DARU, ibukota Western Province di muara sungai Fly Papua Niugini, awal bulan ini kecipratan keresahan sosial dari Irian Jaya. Ratusan pengungsi Irian Jaya yang berhari-hari menyeberangi rawa dan sungai berkumpul di sana. Berapa yang sampai di Daru, tak jelas. Menurut Radio Australia, ABC, penduduk pedesaan Irian Jaya yang menyeberang ke PNG sampai awal Juni sudah melebihi 700 orang, kebanyakan dari sekitar Tanah...

Berita Lainnya