Stop Main

Operasi penyitaan alat penyadap pembicaraan (bugging devices) dilakukan Polri Jakarta. Alat yang sebenarnya pemancar ini bisa digunakan untuk menyadap pembicaraan secara tersembunyi.

Sabtu, 19 Desember 1981

SEJUMLAH 71 anggota Polri Kodak Metro Jaya secara serentak "menyerbu" beberapa pusat penjualan barang elektronika di Jakarta, Senin pekan lalu. Satuan khusus yang dibentuk dua hari sebelum itu dalam operasi selama tiga jam menyita 34 alat penyadap pembicaraan (bugging devices). Semuanya buatan Jepang dengan harga antara Rp 40 sampai Rp 100 ribu. "Saya kira masih banyak yang disembunyikan. Rupanya para pedagang tela...

Berita Lainnya