Yang berbeda dari dwitunggal

Sejarah mencatat bung karno & bung hatta berpisah karena perbedaan penafsiran politik dan mencatat kehadiran dwitunggal soekarno-hatta. kedua telah mewariskan nilai-nilai untuk generasi setelah mereka. (nas)

Sabtu, 15 November 1986

KETIKA Tuhan memanggil Mohammad Hatta kembali ke pangkuannya, enam tahun lalu, Jakarta sepi. Dan Republik yang diproklamasikannya bersama Soekarno menunduk sedih. Dari dua kutub yang berbeda, mereka bertemu sambil memperjuangkan gagasan kemerdekaan bagi bangsanya. Sebuah cita-cita yang tak pernah terpikirkan ketika mereka berdua dilahirkan. Keduanya berasal dari keluarga terpandang pada masanya. Hanya saja, Hatta dibesarkan di ...

Berita Lainnya