Ketika Pancasila masuk desa

Penataran p-4 sudah sampai ke tingkat desa. di pontianak dan tuban ada majikan yang diwakili pembantu atau penjaga malamnya dalam penataran p-4. di jakarta berlangsung sensus p-4 penduduk dki jakarta.(nas)

Sabtu, 8 November 1986

GILIRAN Pancasila masuk desa akhirnya tiba juga. Tidak langsung, memang. Tapi lewat kecamatan. "Untuk pergi ke kecamatan, transportasi menjadi masalah," ujar Haji Abdullah, 57, Lurah Cipinang Muara, Jakarta Timur, yang mengirimkan sejumlah warganya mengikuti penataran P-4, awal Oktober lalu. Padahal, penataran P-4 itu dilakukan sore hari, setelah para peserta pulang kerja. Paling sedikit ada dua keuntungan teraih lewat P-4 masuk ...

Berita Lainnya