'Amanat sejarah para kiai'

MUI membahas rancangan amanat sejarah umat islam indonesia. membahas sejarah masuknya islam & keterlibatan umat islam dalam membidani lahirnya republik hingga era asas tunggal sekarang ini. (nas)

Sabtu, 22 November 1986

SEKITAR lima puluh ulama tumpah di lantai dasar Masjid Istiqlal, Senin siang pekan ini. Mereka mengikuti sidang paripurna MUI yang, antara lain, membahas Rancangan Amanat Sejarah Umat Islam Indonesia -- semacam pertanggungjawaban ulama kepada umatnya, khususnya mengenai asas Pancasila. "Semoga amanat ini menjadi rahmatan lil Indonesiyyi," kata Hasan Basri, Ketua Umum Majelis Ulama Indonesia (MUI), sembari tersenyum renyah. Rancan...

Berita Lainnya