Lagi, api di keraton Solo

Keraton solo terbakar lagi. memusnahkan bagian atap malige, teras dari pendapa sesana sewaka, tempat raja biasa menerima tamu agung. diduga kebakaran dari percikan api ketika pengelasan talang.

Sabtu, 18 Juli 1987

SENJA mulai turun. Lingkungan Kera ton Surakarta Hadimngrat sudah sepi. Sekitar 500 pekerja, yang bekerja untuk membangun kembali keraton yang terbakar dua tahun lalu itu, sudah pada pulang. Pada saat itulah, G.P.H. Suryosubandono melihat asap hitam mengepul di atas lokasi yang sedang dibangun. Putra Paku Buwana (PB) XII itu berlari mencari asal asap. "Saya sadar, kebakaran terjadi lagi," katanya kemudian, setelah menemukan api m...

Berita Lainnya