Dari nabi sampai revolusi iran

Tiga belas mahasiswi berjilbab divonis penjara karena ikut pengajian gelap yang bernama usroh di desa beku, klaten. materi pengajian mulai dari sejarah nabi sampai revolusi iran. tiga da'i akan diadili.

Sabtu, 23 April 1988

PENGAJIAN itu berlangsung di dalam ruangan tertutup. Semua pesertanya wanita, berjilbab dan duduk lesehan beralaskan tikar. Mereka diasuh oleh tiga orang da'i muda: Abdul Malik, Muhamad Yusuf Haswat, dan Yohanes Fauan Happi. Berlangsung di rumah milik Umar Sadali di Dusun Kolekan, Desa Beku, Klaten, Jawa Tengah, akhir tahun lalu, pengajian ini memang lain dari biasanya. Orang luar "diharamkan" mendengar pengajian ini, meski pemili...

Berita Lainnya