Maut di satu jalur

Brigjen (pol) hadiman, direktur samapta mabes polri, mengatakan, angka kecelakaan jalan tol jakarta-cikampek tinggi. sehingga diadakan patroli helikopter mulai 28 juli 1989 & berhasil menyergap 119 mobil.

Sabtu, 12 Agustus 1989

SEBUAH helikopter menukik, lalu terbang rendah mengekor sebuah bis yang sedang melaju di jalan tol Jakarta-Cikampek. Melalui pengeras suara, polisi di heli itu mengingatkan sopir bis agar mengurangi kecepatan, tak lebih dari 80 km/jam. Sopir bis pun terpaksa patuh. Ini bukan adegan film. Sejak 28 Juli yang lalu, Mabes Polri menyediakan sebuah helikopter untuk mengamankan jalan tol itu dari udara. "Berdasarkan pengamatan kami, kec...

Berita Lainnya