Buruh merdeka model princen
Lembaga pembela hak-hak asasi manusia pimpinan hjc princen mendirikan serikat buruh merdeka setia kawan (sbm-sk). spsi dianggap dianggap banyak kekurangan. pemerintah tidak mengakui sbm-sk.
Sabtu, 24 November 1990
SERIKAT Pekerja Seluruh Indonesia -- (SPSI), yang jelas-jelas diumumkan sebagai wadah tunggal pekerja Indonesia, kini mendapat "saingan". Lembaga Pembela Hak-Hak Asasi Manusia pimpinan H.J.C. Princen diam-diam telah memproklamasikan organisasi baru dengan nama Serikat Buruh Merdeka Setia Kawan (SBM-SK). Organisasi tandingan itu tentu saja cukup memusingkan Dewan Pimpinan Pusat yang akan mengadakan Kongres III di Bogor, 26-29 November ini....