Cerita dari zaman yang bebas

Pata tahun 1952 sampai 1956 pers indonesia sempat mengalami kebebasan. sejumlah koran bisa ikut andil menumbangkan pemerintah. ada pejabat seperti roeslan dan wartawan seperti mochtar lubis diadili.

Sabtu, 13 Oktober 1990

"KEMER~DEKAAN~ adalah laut semua suara," kata Penyair Toto Sudarto Bachtiar, "Janganlah kau takut padanya." Bagi mereka yang hidup di tahun 195~0-an, nampaknya itu memang baris puisi yang tepat. Coba saja ingat kejadian ini: Sejak akhir tahun, kabinet jadi bulan-bulanan pengungkapan harian Indonesia ~aya dan Abadi. Akhirnya, 23 Februari 1952, Perdana Menteri Sukiman Wirjosandjojo jatuh, dan mengembalikan mandatnya kepada Presiden Soe...

Berita Lainnya