Batas haram dan halal

Batas-batas tanah haram di sekitar mekah dan madinah. yang nonmuslim dilarang masuk tanah suci. thomas kiernan bisa masuk ke masjidil haram. meski diharamkan membunuh, sudah sering terjadi pembunuhan.

Sabtu, 1 September 1990

Batas Haram dan Halal Wilayah Arab Saudi bukan seluruhnya tanah suci, kecuali hanya sekitar Mekah dan Madinah. Keduanya disebut haramain, kota suci kembar. Batasnya atau pal ditandai patok hijau. Seperti Masjid Aisyah di Tanaim yang 6 km dari Mekah berada di tanah halal (bagi api neraka), tapi patok hijau sebelah luar dinding mihrabnya menjadi batas tanah haram. Di masjid ini biasanya orang miqad (berniat) dan salat sunat dua rakaat unt...

Berita Lainnya