Buang masuk hussein minggir

Pemerintah mengakui gmp (gerakan muda pembaruan) hasil konperensi september 1986 yang memilih muhammad buang sebagai ketua umum. hussein naro tidak percaya pemerintah mengakui buang. konflik berlanjut.

Sabtu, 16 Juni 1990

AKHIRNYA Hussein Naro tersingkir dari jabatannya sebagai Ketua Umum Generasi Muda Pembaruan (GMP). Bukan lewat muktamar, tapi campur tangan pemerintah. Dalam beberapa bulan terakhir GMP memang pecah. Ketua Umum Hussein Naro, putra J. Naro, berseteru dengan kelompok yang menentangnya. Menghadapi kemelut ini, menurut Menpora Akbar Tandjung kepada wartawan TEMPO Liston Siregar, Pemerintah mengambil sikap: cuma mengakui GMP hasil ...

Berita Lainnya