Tambar Hilang Untung Terbilang

Obat terapi Covid-19 menjadi langka pada gelombang kedua pandemi. Perusahaan farmasi disebut-sebut menghentikan distribusi setelah Kementerian Kesehatan menetapkan harga eceran tertinggi obat. Di sejumlah tempat, para pedagang dan apotek menimbun obat.

Hussein Abri Dongoran

Sabtu, 31 Juli 2021

MEMBAGIKAN kisahnya menghadapi kelangkaan obat melalui akun Instagram pada Jumat, 9 Juli lalu, Indriani Puspaningtyas mendapat sejumlah pesan penawaran obat terapi Covid-19. Namun perempuan 30 tahun itu terbelalak begitu membaca harganya. Avigan dan remdesivir, misalnya, dijual seharga Rp 8 juta dan Rp 20 juta. “Harga itu mahal banget,” kata Indriani kepada Tempo, Kamis, 29 Juli lalu.

Warga Kelurahan Petemon, Kecamatan Sawahan,

...

Berita Lainnya