Yang pelat merah dan yang swasta

Lsm di indonesia dan kegiatannya, antara lain perkumpulan keluarga berencana indonesia, lembaga bantuan hukum, pusat informasi dan pengelolaan hutan lingkungan indonesia, kalyanimitra, dll.

Sabtu, 4 Mei 1991

Ada LSM pelat merah -- dibiayai pemerintah -- ada yang murni mengandalkan bantuan pihak swasta. Beberapa LSM mengurus masalah dampak lingkungan, tapi ada juga yang melulu mengurus soal perempuan saja. Ada yang sudah memiliki gedung sendiri dan beraset milyaran rupiah. Tapi umumnya pengurus bergaji kecil. PERKUMPULAN Keluarga Berencana Indonesia (PKBI). Inilah LSM tertua di Indonesia yang berpusat di Jakarta. Didirikan 23 Desember 1957,...

Berita Lainnya