Tugas baru mochtar

Mochtar kusuma-atmadja ditunjuk oleh sekjen pbb javier perez de cuellar sebagai ketua komisi demarkasi irak-kuwait. komisi ini akan merancang dan menetapkan kembali garis batas kedua negara.

Sabtu, 1 Juni 1991

Mochtar Kusuma-Atmadja jadi ketua komisi demarkasi Irak-Kuwait. SELASA pekan lalu Sekjen PBB Javier Perez de Cuellar menunjuk ahli hukum internasional, Mochtar Kusuma-Atmadja, bekas menlu Indonesia itu, menjadi ketua komisi demarkasi Irak-Kuwait. Tahun 1963, sebetulnya, Irak dan Kuwait telah membuat persetujuan perbatasan internasional. Hanya saja, perjanjian itu tak disertai demarkasinya. Maka, Dewan Keamanan PBB lewat Resolusi No. 687...

Berita Lainnya