Konstituante Dan Putusan Sah

Adnan buyung nasution berpendapat, putusan konstituante tentang hak asasi manusia sah. uud 45 dinilai kurang menampung hak asasi.

Sabtu, 12 Desember 1992

ADNAN Buyung Nasution, 58 tahun, pengacara beken yang "tergelincir" contempt of court ketika membela Mayjen. H.R. Dharsono (1985), berhasil meraih gelar doktor di Utrecht, Belanda. Disertasinya, tentang Konstituante, berjudul The Aspiration for Constitutional Government: A Social-Legal Study of Indonesia Konstituante 1956-1959. Sepulang ke tanah air, Buyung tak berniat menjadi advokat lagi. Cita-citaya masih menggebu: demi terwujudnya ...

Berita Lainnya