Harapan negeri tetangga

Wawancara tempo dengan menlu australia gareth evans sekitar masalah timor timur serta pendaratan kapal lusitania expresso.

Sabtu, 29 Februari 1992

SEJAK meletusnya peristiwa Dili 12 November tahun lalu, Australia seakan menjadi markas besar gerakan antiintegrasi. Sekalipun pemerintah setempat tetap berusaha memperlihatkan sikap bersahabat dengan Indonesia, toh suhu hubungan kedua negara menjadi suamsuam kuku. Dalam satu atau dua pekan ini, kapal Portugis Lusitania Expresso akan berlabuh di Darwin. Kapal itu tampaknya menjadikan kota di utara Benua Kanguru itu sebagai basis untuk ...

Berita Lainnya