Musik dalam gelap

Musisi tuna netra kita ternyata juga punya bakat musik. festival di senayan 5 maret lalu, mereka membuat kegiatan dengan beberapa lagu. tak kalah dari musik profesional.

Sabtu, 19 Maret 1977

KALAU di mancanegara ada dedengkot buta seperti Ray Charles atau Stevie Wonder, dunia gelap pribumi juga memiliki bakat "musik gelap" yang tidak kecil. Bonor, misalnya, adalah salah seorang yang sudah sempat membuktikan kebolehan sampai sekarang. Ini agaknya yang mendorong hati grup Panbers untuk menjadi pendukung utama Festival Musik Tuna Netra di Senayan, Jakarta, 5 Maret yang lalu. "Ah di manakah mereka. Mata terbuka le...

Berita Lainnya