Lahirnya Orkestra Franki

Komposer dan etnomusikolog yang baru pulang dari belajar dan mengajar di luar negeri ini mementaskan orkestra aneka instrumen tradisional. Satu permulaan dari perjalanan yang justru panjang.

Senin, 17 Mei 2010

PANGGUNG menghamparkan pemandangan yang mengesankan satu konglomerasi instrumen musik. Enam sasando di sisi kiri, yang dibariskan dalam dua jajar. Di belakangnya, di undakan yang lebih tinggi, diletakkan tiga perangkat guzheng, semacam sitar yang lazim dalam pertunjukan kesenian Cina. Tambur dan beduk melapis di belakangnya lagi. Di sudut kanan dua rebab raksasa tegak dengan lengan berhiaskan ukiran Bali di ujungnya yang terlihat bagai tiang bend

...

Berita Lainnya