Otonomi Luas bagi Aceh

Responden jajak pendapat TEMPO berpendapat, otonomi luas perlu segera diberlakukan di Aceh sebelum desakan pemisahan diri makin keras. Seriuskah Habibie mengatasi kasus Aceh?

Minggu, 5 September 1999

ADA kesan, Presiden Habibie sudah kehabisan akal mengatasi masalah Aceh. Ketika bertemu pimpinan tujuh partai politik pemenang pemilu di Aceh, pekan lalu, ia berjanji akan memenuhi permintaan rakyat Aceh, kecuali satu hal: referendum.

Provinsi Aceh saat ini mirip sebuah gulungan benang kusut yang semakin sulit diurai di mana pangkal dan ujungnya. Di sana ada kepentingan militer, ada kepentingan elite politik, dan ada Gerakan Aceh Merdeka (GAM)

...

Berita Lainnya