Partai Islam: Antara Gembira dan Ragu

Banyak yang menilai "partai Islam" dari tokoh yang memimpinnya. Hanya 29 persen responden yang menyatakan akan memilih partai politik berazaskan Islam.

Senin, 11 Januari 1999

RUNTUHNYA rezim Orde Baru di samping meninggalkan kehancuran—seperti ekonomi yang centang perenang—juga membawa banyak berkah. Setelah tiga puluh tahun eksistensi partai politik Islam dipinggirkan dan diperas ke hanya satu partai (PPP), sekarang ini ibarat "musim tanam" bagi berdirinya partai Islam. Departemen Dalam Negeri, kantor yang mengurus pendaftaran partai, sampai saat ini telah mencatat ada 31 partai dengan embel-embel Islam, ba...

Berita Lainnya