Siaran untuk kaum perantau

Singapura melepas siaran televisi internasional lewat satelit palapa. targetnya penduduk singapura yang berada di luar negeri. siaran pemancar asing ke negerinya masih tetap disensor.

Sabtu, 15 Januari 1994

PEMERINTAH Singapura ingin menunjukkan pada dunia bahwa rakyatnya -- yang hidup di tengah-tengah larangan parabola -- ternyata dapat juga tertawa. Setidaknya, itulah salah satu tujuan Singapore International Television (SITV) yang ditayangkan sejak 1 Januari 1994 lalu. "Siaran SITV mencerminkan semangat Singapura dan memperlihatkan bahwa orang Singapura dapat tertawa dan dapat menangis," kata Chan Heng Chee, direktur eksekutif SITV. Lewa...

Berita Lainnya