Lagi, kejutan perot

Henry ross perot, 61, kembali tampil sebagai calon presiden as dari kelompok independen. ia bersedia mengeluarkan us$ 100 juta untuk biaya kampanye. george bush merasa diuntungkan.

Sabtu, 10 Oktober 1992

MUNGKIN ia boleh disebut Mister Surprise, tuan yang bikin kaget. Februari lalu, hanya dalam waktu kurang dari sejam, ia berubah pendapat: dari menolak menjadi bersedia ikut jadi kandidat dalam pemilihan presiden AS. Dan ternyata, sampai empat bulan kemudian, di lebih dari 10 negara bagian, muncul pendukungnya dalam jumlah yang cukup agar ia diterima resmi sebagai salah seorang calon presiden. Waktu itu orang sudah memastikan Henry Ross ...

Berita Lainnya