Ketika Kembang Opium Bersemi

Panen opium Afganistan mencapai puncaknya tahun ini. Penyemprotan padang opium menyebabkan petani sesak napas dan pingsan.

Senin, 13 Desember 2004

Sebuah padang bunga di Jalalabad tak menyebarkan semerbak sebuah musim. Bukan karena Afganistan tak percaya pada puisi atau keindahan, melainkan karena padang bunga itu bernama poppy, setangkai bunga dengan getah kelopak yang mematikan.

Nun di Jalalabad dan seluruh Afganistan, yang mencoba membangun negara yang runtuh oleh perang yang tak berkesudahan, ada perang lain yang harus mereka hadapi: opium. Syahdan, seorang petani dari sebuah desa

...

Berita Lainnya

Album

Senin, 13 Desember 2004

Album

Senin, 13 Desember 2004

Album

Senin, 13 Desember 2004

Album

Senin, 13 Desember 2004