Bumi Persemaian Radikalisme

Nur Misuari tak sendiri. Kondisi Filipina Selatan yang miskin dan rakyatnya merasa ditindas menumbuhkan kelompok-kelompok radikal.

Minggu, 2 Desember 2001

TAK putus dirundung malang, itulah nasib umat Islam di Filipina Selatan. Sejak awal kemerdekaan, tahun 1946, sejarah kaum minoritas Islam di "negeri Katolik" itu adalah kisah perang dan kematian. Perang sempat berhenti begitu empat provinsi dijadikan daerah otonomi Islam pada 1996 dan Misuari, Ketua Gerakan Pembebasan Moro (MNLF), dinobatkan menjadi gubernurnya. Tapi, dua pekan lalu, konflik bersenjata kembali muncul begitu Misuari melakukan pe...

Berita Lainnya