Setelah Usia Enam Bulan

Kerusuhan di Timor Loro Sa'e kian menjomplangkan negeri termuda di dunia itu ke dalam kemiskinan.

Minggu, 8 Desember 2002

KAMI hanyalah negeri kecil yang miskin. Kami butuh bantuan Tuan-Tuan." Kalimat memelas tersebut meluncur dari bibir Mari Alkatiri pada awal pekan lalu. Di depan 200 perwakilan lembaga donor internasional yang memadati Hotel Timor di Dili, Perdana Menteri Timor Loro Sa'e itu menggelar kesengsaraan negerinya. Pidato itu tidak sia-sia. Para negara donor segera menyawer bantuan senilai US$ 175 juta atau sekitar Rp 1,7 triliun. Uang segar memang ama...

Berita Lainnya