Masih Panjang Jalan ke Bagdad

Mengapa keputusan Irak untuk menerima tanpa syarat kedatangan tim inspeksi senjata justru membuat frustrasi kedua musuhnya: Amerika dan Inggris?

Minggu, 13 Oktober 2002

Surat itu dikirim oleh Neil Wilson dari Cape Town, Afrika Selatan. Pria ini menuliskan betapa penderitaan rakyat Irak belum kunjung lepas dari seorang tiran bernama Saddam Hussein. Namun, dalam surat yang dikirimkannya kepada mingguan The Economist beberapa pekan lalu itu, Wilson tak lupa menyindir: kalaupun Amerika Serikat berhasil menghancurkan seluruh senjata pemusnah di negara itu, apakah Irak adalah satu-satunya negara dengan kekuasaan tiran...

Berita Lainnya