Upaya Kohl Berkelit

Minggu, 11 Februari 2001

Bekas kanselir Jerman, Helmut Kohl, akan membayar denda US$ 140 ribu agar bisa lepas dari penyidikan tindak kriminal korupsi. Kejaksaan memeriksa Kohl sejak Januari tahun silam atas tuduhan menerima sumbangan ilegal US$ 1 juta untuk kampanye selama 16 tahun kepemimpinannya sebagai kanselir dari Partai Kristen Demokrat. Jika pengadilan di Bonn menerima kesepakatan itu, ini menjadi kemenangan bagi upaya Kohl kelak untuk merehabilitasi reputasinya d...

Berita Lainnya