Afrika Selatan: Paranoia Putih

Keadaan di afrika selatan terus diwarnai oleh kerusuhan antara orang kulit putih dan hitam. pihak keamanan, dalam mengatasi kerusuhan, tak segan-segan melepas tembakan ke arah orang kulit hitam.

Sabtu, 4 September 1976

UJUNG Selatan Afrika minggu lalu adalah salah satu daerah yang paling cemas di dunia. Di Republik Afrika Selatan, kerusuhan belum sepenuhnya enyah dari Soweto. Daerah perkotaan di barat daya kota Johannesburg ini (Soweto = South Western Township) -- yang disediakan untuk penduduk kulit hitam -- masih diliputi suasana kacau balau. Kerusuhan yang bermula sejak Juni yang lalu sebagai protes anak-anak sekolah (TEMPO 21 A...

Berita Lainnya