Serbia raya menghalalkan cara

Tampaknya etnis serbia di bosnia telanjur terprogram oleh semangat nasionalis yang membuat mereka hanya merasa aman bila bersatu dalam serbia raya. di luar mereka adalah musuh.

Sabtu, 22 Mei 1993

DIBOM atau tak dibom, orang Serbia di Bosnia menolak damai. Itu bila perdamaian mengharuskan mereka menyerahkan sepertiga daerah Bosnia-Herzegovina yang kini mereka kuasai. Padahal, perjanjian damai yang diusulkan oleh Cyrus Vance dan David Owen, wakil PBB dalam perundingan tentang Bosnia, mengharuskan Serbia melakukan hal yang tak mungkin mereka lakukan itu. Untuk lebih meyakinkan dunia barangkali, mungkin juga meyakinkan diri sendiri, Sabtu dan...

Berita Lainnya