Apa Itu Fundamentalisme Islam

Menurut M. Natsir, fundamentalisme adalah suatu system of life. Sedang menurut Harun Nasution, fundamentalisme adalah orang yang kembali keajaran islam & meninggalkan tradisi-tradisi yang masuk ke islam. (ln)

Sabtu, 24 Februari 1979

DI tengah-tengah kesibukan membicarakan masalah gerakan fundamentalisme Islam seperti sekarang ini, komentar dari orang-orang yang tahu banyak mengenai soal tersebut terasa amat diperlukan. Dari luar negeri beberapa tokoh telah memperdengarkan suaranya. Suara dari Indonesia tentulah patut pula didengar Majalah TEMPO pada kesempatan ini menampilkan dua orang tokoh: M. Natsir, Wakil Presiden Muktamar Alam Islami (...

Berita Lainnya