Akhirnya, Mesir-Israel Damai

Presiden sadat dan PM. Begin menandatangani perjanjian damai di gedung putih. Para pemimpin negara Arab marah terhadap Sadat. Mesir perlu pembangunan ekonomi. Tidak ada perubahan dari naskah Camp David.(ln)

Sabtu, 31 Maret 1979

DOA dan kerja keras Presiden Carter lima hari di Timur Tengah memperlihatkan hasilnya awal pekan ini. Yaitu Presiden Sadat dan Perdana Menteri Begin menandatangani perjanjian damai Israel-Mesir di Gedung Putih. Di tengah kemarahan sebagian besar pemimpin negara Arab, Sadat secara resmi mengakui Israel setelah 30 tahun menolak kehadirannya lewat 4 perang besar mahal dan menelan banyak jiwa. Di Washington Sadat da...

Berita Lainnya