Bom anti-marcos

Gerakan pembebasan 6 april meledakkan bom di balai sidang filipina (picc), ketika presiden marcos sedang membuka konperensi ikatan biro pariwisata amerika (asta) ke-50.

Sabtu, 1 November 1980

GERAKAN Pembebasan 6 April, kelompok bawah tanah anti Presiden Ferdinand Marcos, kembali mengguncang Manila dengan bom. Sekali ini ledakannya cuma berjarak 15 meter dari Kepala Negara Filipina itu --sepuluh menit selepas ia membuka konperensi Ikatan Biro Pariwisata Amerika (ASTA) ke-50. Peristiwa di Balai Sidang Filipina (PICC) itu, 19 Oktober, belum membunuh, tapi sudah melukai 18 orang--11 di antaranya peserta konpere...

Berita Lainnya