Dari gdansk ke natal hitam

Kenaikan harga daging menimbulkan pemogokan dan demonstrasi, dimulai dari 6 danks ke seluruh negeri polandia. peristiwa itu berlangsung dari juli 80 sampai desember.

Sabtu, 26 Desember 1981

LANGIT di atas Polandia, Juli 1980, mulai kelabu. Pemerintah mengumumkan kenaikan harga daging -- menjadi dua kali lipat. Keputusan itu menimbulkan gelombang pemogokan di seluruh negeri. Sikap protes -- yang disulut kaum pekerja galangan kapal Lenin di Gdansk, di pantai Baltik--menjalar sampai ke pusat tambang batubara di Silesia, Katowice. Sekretaris Partai Persatuan Pekerja Polandia (P4) Edward Gierek pergi ke Moskow ...

Berita Lainnya