Dari Pedalaman Ke Kota

Menjelang pemilu, gerilyawan el salvador makin mengganas. empat wartawan belanda tertembak mati sewaktu meliput perang. Citra persiden duarte yang didukung militer, makin rusak. (ln)

Sabtu, 27 Maret 1982

API pemberontakan di pedalaman Salvador telah menjilat ke dalam kota. Selama dua pekan gerilyawan Marxis sudah menyulut Tecapan, Cuscatancingo, dan San Miguel. Terakhir San Salvador -- ibukota yang dihuni 335.000 jiwa. "Itu baru serangan permulaan," kata juru bicara gerilyawan. Mereka merencanakan serangan yang lebih berat menjelang pemilihan umum, 28 Maret. Sasaran utama gerilyawan sayap kiri di dalam kota adalah sara...

Berita Lainnya