Setelah darah dan dendam, apa lagi?

Pm indira gandhi diberondong peluru oleh pengawalnya. kerusuhan pembalasan dendam orang hindu terhadap orang sikh. rajiv gandhi menjadi pejabat perdana menteri. (ln)

Sabtu, 10 November 1984

BERTUTUPKAN hamparan anyelir putih, jenaah Shrimati Indira Priyadarshini Gandhi, 67, diusung di kereta meriam yang terbungkus kembang ungu. Wajahnya terlihat dari balik kain jingga yang tembus cahaya - lebam dan lelap. Diperkirakan, satu juta penduduk dari pelbagai pelosok India datang ke New Delhi untuk melihat wajah itu dan memberi penghormatan terakhir kepadanya. Demikian pula pemimpin dari 40 negara di dunia - diantaranya...

Berita Lainnya