Raja dewa tetap menolak

Dalai lama, pemimpin keagamaan budha di tibet. tentang rujuknya dengan cina dan perubahan kebudayaan. (ln)

Sabtu, 26 Mei 1984

DALAI Lama, 49, adalah pepimpin keagamaan Tibet yang dipercaya sebagai reinkarnasi Budha Gautama. Raja Dewa ini sudah 25 tahun berada di pengasingan, setelah melakukan pemberontakan yang gagal tahun 1959. Awal bulan ini ia melakukan kunjungan ke Jepang. Wartawan The Asian Wall Street Journal, Bradley K. Martin, berhasil mewawancarainya di Tokyo. Kutipannya: Apa sebenarnya syarat-syarat Anda untuk dapat kembali ke Tibet dan ruj...

Berita Lainnya