Upaya clinton menolong bosnia

Pekan ini parlemen bosnia harus memutuskan menerima usulan damai atau menghadapi aksi militer amerika, dan mungkin barat. babak baru konflik di balkan.

Sabtu, 8 Mei 1993

DAMAI atau diserbu. Inilah pertama kalinya setelah setahun perang berlangsung, etnis Serbia di Bosnia dihadapkan pada dua pilihan menentukan, yakni setelah Sabtu pekan lalu Pesiden Clinton mengisyaratkan bahwa AS siap menggunakan aksi militer untuk menyelesaikan konflik etnis di republik bekas Yugoslavia itu. Selama ini sudah lebih dari belasan kali dicapai kesepakatan gencatan senjata, dan sebanyak itu pula pelanggaran dilakukan oleh milisi Serb...

Berita Lainnya