Unek-unek di kontak pembaca

Aksi kampus mulai lagi di cina menentang kebijaksanaan pemerintah dalam bidang pendidikan dan ekonomi. media massa berusaha mengikuti langkah liberalisasi. (ln)

Sabtu, 19 Januari 1985

"DINDING Demokrasi" kecil-kecilan muncul di Beijing, pekan lalu. Lebih dari 50 poster, sebagian berwarna, tiba-tiba terpampang di dekat pintu kantin Universitas Normal, di ibu kota RRC itu. Isinya mengecam kebijaksanaan di bidang pendidikan, dan kenaikan harga yang diakibatkan program pembaruan ekonomi Cina. Kejadian ini tidak berdiri sendiri. Pertengahan bulan lalu, sebuah demonstrasi mini meletus di Universitas Beijing. Ratusan ...

Berita Lainnya