Terobosan misuari

Sebagai kelanjutan dialog jeddah, misuari berunding dengan presiden aquino untuk membicarakan masalah hak otonomi muslim-moro di mindanao. dikhawatirkan hasil perundingan akan meresahkan penduduk. (ln)

Sabtu, 6 September 1986

PERTEMUAN Jeddah, akhir Agustus silam, membuka jalan bagi Nur Misuari untuk kembali ke tanah air. Pemimpin MNLF (Moro National Liberation Front) ini -- seperti yang dikatakan Butz Aquino tidak pulang lewat Manila, tapi "mencari jalannya sendiri, mungkin sekali dengan perahu melalui pintu belakang." Ini berarti, tokoh Islam militan itu menempuh jalur setengah resmi yang membatasi Sabah dan Mindanao barat daya. Awal pekan ini dari ...

Berita Lainnya