Mereka menampik reagan

Ruu sanksi ekonomi yang diveto reagan dibatalkan oleh 78 anggota senat & 313 anggota dpr. walhasil, afrika selatan akan terkena sanksi ekonomi dari as. afrika selatan tak gentar malah menantang. (ln)

Sabtu, 11 Oktober 1986

UPAYA Presiden Ronald Reagan menggagalkan sanksi ekonomi terhadap Afrika Selatan dengan cara konstitusional sia-sia. Kamis pekan lalu, 78 anggota Senat mengangkat tangan sebagai tanda persetujuan mereka terhadap RUU Sanksi Ekonomi bagi Afrika Selatan, dan sekaligus membatalkan veto Presiden terhadap RUU itu. Padahal, Reagan hanya memerlukan 53 suara dari lembaga beranggotakan 104 orang itu, untuk mempertahankan keputusannya. Em...

Berita Lainnya