Granat untuk jaye

Aksi teroris terus meningkat di sri lanka. terjadi ledakan di gedung parlemen, satu meninggal dan 7 orang luka-luka. janatha vimukthi peramuna yang beraliran marxis dituduh sebagai dalangnya.

Sabtu, 29 Agustus 1987

PRESIDEN Junius Jayewardene lolos dari sergapan mautyang dirancang sekelompok teroris, dan tanpa cedera sedikit pun, sekalipun lemparan dua granat dan sebuah tembakan diarahkan kepada dirinya. Tapi ledakan yang terjadi di Gedung Parlemen, yang terletak 16 km sebelah utara Colombo, Selasa pekan lalu, minta delapan korban -- satu meninggal dan tujuh orang luka-luka. Korban yang terbunuh adalah Menteri Muda urusan Distrik Matara...

Berita Lainnya