The Sinners, not the Sin

Uskup agung manila, jaime kardinal sin, diwawancarai tempo dan 3 wartawan asing di manila. batas-batas gereja mencampuri urusan pemerintah, plebisit, peran gereja dalam rekonsiliasi dan landreform, dll. (ln)

Sabtu, 28 Februari 1987

KETIKA rakyat Filipina dihadapkan pada plebisit konstitusi baru. Kardinal Sin berkata: konstitusi baru itu sejalan dengan ajaran agama. Tetapi menghadapi Peristiwa Mendaiola, yang menewaskan 18 petani, ia malah mengimbau umatnya untuk tinggal di rumah. Dan di bawah bayang-bayang suram ancaman komunis, kini, bagaimana pula sikap Kardinal Sin, Uskup Agung Manila yang terkenal itu? Kepada Bambang Harymurti dari TEMPO, di kediamanny...

Berita Lainnya