Gagal di Venesia

Para pemimpin tujuh negara industri didunia berkumpul di venesia, italia. tanpa menciptakan terobosan ekonomi, bertekad mempertahankan pertumbuhan ekonomi dan mengendurkan ketegangan perdagangan.

Sabtu, 20 Juni 1987

PESONA Venesia, kota air yang kecantikannya mengharu-biru, tidak cukup untuk mengilhami mereka. Para pemimpin tujuh negara industri terbesar di dunia telah berkumpul tiga hari di sana tanpa menciptakan terobosan ekonomi yang ditunggu-tunggu dunia. Venesia memang bukan Bretton Woods, tapi ketidakpastian yang kini mengombang-ambingkan umat manusia, agaknya, lebih parah dari kehancuran ekonomi semasa PD II. Masih di tengah kecamuk...

Berita Lainnya